SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN KELAYAKAN KONSUMEN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDTIVE WEIGTHING (SAW)

Edwar, - (2018) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN KELAYAKAN KONSUMEN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDTIVE WEIGTHING (SAW). Other thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text
abstarak.pdf

Download (15kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (170kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (39kB)

Abstract

PT Financia Multi Finance adalah perusahan yang bergerak didalam bidang pebiyayaan produk consumer seperti alat-alat berat motor, mobil dan alat elektronik lainya semakin berkembangnya perusahan, perusahan melakukan terobosan dengan usaha pinjaman uang dengan jaminan buku pemilik kendaraan bermotor (BPKB). Demi kelansungan perusahan konsumen harus memenuhi peraturan dan persarat yang ada diperusahan tersebut agar mempunyai keyakinan apakah konsumen layak atau tidak layak melakukan transaksi. Permasalahan yang sering di hadapi PT financia multi financia pemilihan dan penerimaan konsumen bukan merupakan suatu hal yang tidak mudah mengingat sering terjadi konsumen yang telat pembayaran kredit dengan waktu yang sudah ditentukan dan tidak membayar kredit. Demi kelancaran antara PT Financia Multi Finance dengan pihak konsumen perlu menilai dn menentukan konsumen terlebih dahulu agar mengurangi tidakan yang tidak baik dari konsumen. Dengan metode Simple Addtive Weigthing (SAW) dalam sistem pendukung keputusan, dengan sistem ini diharapkan dapat membantu karyawan dalam penentuan konsumen yang ingin bertransaksi diperusahaan tersebut, sehingga maslah-masalah yang menyangkut dapat dikurangi atau menimalisir kecurangan konsumen, sekaligus dapat meningkatkan kecepatan dan ketepatan kinejar karyawan dan memenuhi tujuan serta visi misi perusahaan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Penentuan Kelayakan Konsumen, SAW
Subjects: SISTEM INFORMASI (S1) > Pengambilan keputusan
SISTEM INFORMASI (S1) > Pengambilan keputusan
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Informatika
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 12 Feb 2019 03:58
Last Modified: 27 May 2020 04:00
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/546

Actions (login required)

View Item View Item