PERANCANGAN USER INTERFACE DAN USER EXPERIENCE PADA SISTEM PEMESANAN JASA ENDORSEMENT MENGGUNAKAN METODE LEAN USER EXPERIENCE (STUDY KASUS: KLINIK KECANTIKAN ZEETA BEAUTYCARE BANDAR LAMPUNG)

PUTRI, ZELIKA ANANDA (2022) PERANCANGAN USER INTERFACE DAN USER EXPERIENCE PADA SISTEM PEMESANAN JASA ENDORSEMENT MENGGUNAKAN METODE LEAN USER EXPERIENCE (STUDY KASUS: KLINIK KECANTIKAN ZEETA BEAUTYCARE BANDAR LAMPUNG). Strata 1 thesis, Universits Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Full Skripsi)
skripsi18311386.pdf - Published Version

Download (5MB)
[img] Text (Abstrak)
abstrak18311386.pdf - Published Version

Download (30kB)
[img] Text (Bab I Pendahuluan)
b118311386.pdf - Published Version

Download (46kB)
[img] Text (Bab II Landasan Teori)
b218311386.pdf - Published Version

Download (473kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
daftar_pustaka18311386.pdf - Bibliography

Download (92kB)

Abstract

Klinik Kecantikan Zeeta Beautycare Bandar Lampung suatu usaha yang bergerak pada bidang jasa kecantikan. Bisnis ini telah berdiri sejak Februari 2020. Dalam proses bisnisnya proses pencarian endorsement masih menggunakan penyebaran informasi dari mulut ke mulut, via chat dengan media social instagram, facebook, dan whatsapp. Permasalahan saat ini pada Klinik Zeeta Beautycare dalam pemesanan endorser masih menggunakan sistem manual yaitu dengan mengirimkan sebuah personal chat berupa data diri, kriteria dan permasalahan kulit melalui aplikasi whatsapp, oleh karena itu membutuhkan waktu yang sangat lama sehingga terkendala dalam proses penyeleksian. Sedangkan permasalahan endorser lambatnya dalam mengkonfirmasi rekrut talent dari pihak pemesanan jasa endorsement. Model yang digunakan dalam perancangan desain UI/UX ini adalah Lean User Experience (Lean UX). Perancangan desain antar muka dengan model website untuk pemesanan jasa endorsement menggunakan metode Lean UX, karena dengan metode ini dapat diukur keberhasilan perancangan dan pengembangan produk dalam waktu singkat secara efektif dan proses pembuatan konsep yang ringan atau sederhana. Berdasarkan pengujian prototype yang telah dilakukan menggunakan metode SUS (System Usability Scale). Hasil yang diperoleh dari pengujian prototype ini sebesar 92 dengan hasil succes rate termasuk nilai yang bagus dari pengujian prototype.

Item Type: Thesis (Strata 1)
Uncontrolled Keywords: Lean Ux, System Usability Scale, Prototype
Subjects: SISTEM INFORMASI (S1) > SYSTEMS KOMPUTER
SISTEM INFORMASI (S1) > SYSTEMS KOMPUTER
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 15 May 2023 09:23
Last Modified: 15 May 2023 09:23
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/4703

Actions (login required)

View Item View Item