LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)PERANCANGAN APLIKASI PEMBUATAN PAS BANDAR UDARA RADIN INTEN II

Basmalda, Arie Resky (2017) LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)PERANCANGAN APLIKASI PEMBUATAN PAS BANDAR UDARA RADIN INTEN II. Technical Report. FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER.

[img] Text (Full Laporan PKL)
cetak.pdf - Published Version

Download (3MB)
[img] Text (Pendahuluan)
BAB I.docx - Published Version

Download (20kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Bibliography

Download (8kB)

Abstract

Berdasarkan Peraturan Menteri Perhubungan Nomor PM.31 Tahun 2013 tentang Program Keamanan Penerbangan Nasional yang menetapkan bahwa Daerah Keamanan Terbatas di Bandar Udara harus dilindungi secara fisik untuk mencegah masuknya orang perorangan, kendaraa, kargo, dan pos yang tidak memiliki izin serta mencegah masuknya hewan yang dapat membahayakan keamanan dan keselamatan penerbangan. Daerah Keamanan Terbatas di Bandar Udara harus dilindungi dan dikendalikan dengan sistem perizinan yang ditetapkan antara lain berupa Pas Bandar Udara. Penggunaan Pas untuk masuk ke daerah keamanan terbatas harus diawasi dan dikendalikan sesuai dengan kode wilayah kerja dan masa berlaku Pas tersebut. Pada UPBU Bandara Radin Inten II setiap pegawai harus memiliki Pas Bandar Udara jika ingin memasuki daerah vital Bandar udara yang sesuai dengan kode area yang ada pada Pas tersebut, tetapi pembuatan Pas Bandar Udara masih menggunakan cara manual sehingga datanya tidak terpusat, sehingga banyak data dari pegawai-pegawai yang membuat Pas hilang dan jika ingin memperpanjang penggunaan Pas akan sulit.

Item Type: Monograph (Technical Report)
Subjects: Laporan PKL
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Informatika
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 15 Feb 2021 03:49
Last Modified: 15 Feb 2021 03:49
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/2493

Actions (login required)

View Item View Item