PERANCANGAN APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN ANALISIS RASIO KEUANGAN MENGGUNAKAN METODE RASIO LIQUIDITAS BERBASIS MULTIMEDIA

Heppiana, Maya (2018) PERANCANGAN APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN ANALISIS RASIO KEUANGAN MENGGUNAKAN METODE RASIO LIQUIDITAS BERBASIS MULTIMEDIA. Other thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text
13. ABSTRAK.pdf

Download (86kB)
[img] Text
14. BAB 1.pdf

Download (201kB)
[img] Text
20. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (66kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran yang nantinya akan mempermudah proses belajar mahasiswa dalam ilmu rasio keuangan dan efektifitas serta membantu mahasiswa dalam mahasiswa dalam memahami pelajaran rasio keuangan dengan menggunakan multimedia.Alat pengembangan sistem menggunakan metode pengembangan Luther dilakukan berdasarkan enam tahap yaitu: concept, design, material collecting, assembly, testing dan distribution untuk melihat proses dengan Flowchart. Media pembelajaran rasio keuangan yang menggunakan multimedia menggunakan metode pengumpulan data yaitu: pengamatan, tinjauan pustaka dan kuesioner. Pembuatan program dengan Adobe Flash CS6, menggunakan bahasa pemrograman ActionScript 3.0 dengan editor Adobe AIR. Sehingga dapat mempermudah proses belajar mahasiswa dalam ilmu rasio keuangan. Hasil penelitian ini ditinjau dari tanggapan dan respon pengguna (user) terhadap media pembelajaran Analisis Rasio Keuangan melalui User Acceptane Test, mendapatkan nilai rata-rata keseluruhan sebesar 84,85%, sehingga kesimpulannya yaitu aplikasi sangat layak dan menarik untuk digunakan sebagai media pembelajaran pendukung pada mata kuliah Analisa Laporan Keuangan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Media Pembelajaran, Analisis Rasio Keuangan
Subjects: SISTEM INFORMASI (S1) > Metode Komputer
SISTEM INFORMASI (S1) > Metode Komputer

SISTEM INFORMASI (D3) > PERANCANGAN APLIKASI
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 21 Feb 2019 05:27
Last Modified: 08 Jun 2020 08:42
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/815

Actions (login required)

View Item View Item