IMPLEMENTASI METODE WEB ENGINEERING PADA SISTEM INFORMASI MASJID (STUDI KASUS: MASJID AL-HIDAYAH)

PUTRA, HENDRA EKA (2022) IMPLEMENTASI METODE WEB ENGINEERING PADA SISTEM INFORMASI MASJID (STUDI KASUS: MASJID AL-HIDAYAH). Strata 1 thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Full Skripsi)
skripsi18311282.pdf - Published Version

Download (5MB)
[img] Text (Abstrak)
abstrak18311282.pdf - Published Version

Download (34kB)
[img] Text (Bab I Pendahuluan)
b118311282.pdf - Published Version

Download (97kB)
[img] Text (Bab II Landasan Teori)
b218311282.pdf - Published Version

Download (249kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
daftar_pustaka18311282.pdf - Bibliography

Download (157kB)

Abstract

Masjid Al-Hidayah memiliki kendala dalam pengelolaan data masjid yaitu mempublikasikan jadwal kegiatan masjid dikarenakan hanya melalui pengeras suara, papan pengumuman dan grup whatsapp, publikasi informasi seperti ini dirasa kurang efisien karena informasi yang tersebar tidak merata di kalangan masyarakat. Pembuatan laporan keuangan masjid masih menggunakan cara yang manual dengan menggunakan buku besar sehingga dalam pembuatan laporan membutuhkan waktu yang relative lama dan juga pendaftaran calon peserta didik TPA masjid Al-Hidayah yang belum terkomputerisasi dimana dalam proses data masih memiliki banyak kendala disetiap prosesnya yang dapat menyebabkan terjadinya banyak kesalahan penulisan identitas calon peserta didik, pengarsipan yang masih menggunakan media kertas juga sangat beresiko rusak ataupun hilang. Berdasarkan permasalahan diatas, maka penulis mengembangkan sistem informasi masjid berbasis website. Sistem dibangun dengan menggunakan metode web engineering, dengan menggunakan permodelan UML yaitu usecase, activity dan sequence diagram, bahasa pemrograman yang dipakai yaitu PHP dan mySql sebagai database-nya serta metode pengujian kelayakan sistem menggunakan ISO 25010. Sistem informasi masjid berbasis website dapat menjadi solusi permasalahan yang terjadi pada Masjid Al-Hidayah. Sistem telah diuji menggunakan ISO 25010 ddan mendapatkan hasil nilai score total 94,5%, maka penulis mengambil kesimpulan untuk kelayakan sistem mempunyai skala “SANGAT BAIK” dan sangat layak sistem yang telah dikembangkan untuk diterapkan untuk Masjid Al-Hidayah. Sistem informasi masjid berbasis website yang telah dikembangkan membantu mempermudah pihak pengurus untuk memberikan dan mengelola data serta informasi jadwal kegiatan masjid kepada jemaah, memberikan kemudahan dalam mengelola pemasukan dan pengeluran kas sehingga pembuatan laporan keuangan dapat dibuat dengan mudah dan cepat, sistem dapat mempermudah pendaftaran bagi calon peserta didik TPA masjid karena sistem dapat diakses secara online.

Item Type: Thesis (Strata 1)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Masjid, Web Engineering, Website
Subjects: SISTEM INFORMASI (S1) > PEMBUATAN WEBSITE
SISTEM INFORMASI (S1) > PEMBUATAN WEBSITE
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 06 May 2023 05:05
Last Modified: 06 May 2023 05:05
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/4673

Actions (login required)

View Item View Item