SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK REKOMENDASI KENAIKAN PANGKAT PEGAWAI BERDASARKAN KINERJA MENGGUNAKAN ALGORITMA PROFILE MATCHING PADA PT.ASTRA MOTOR NATAR

RAHMADI, ALIF FITRA (2022) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK REKOMENDASI KENAIKAN PANGKAT PEGAWAI BERDASARKAN KINERJA MENGGUNAKAN ALGORITMA PROFILE MATCHING PADA PT.ASTRA MOTOR NATAR. Strata 1 thesis, Universits Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Full Skripsi)
skripsi18311181.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (7MB) | Request a copy
[img] Text (Abstrak)
abstrak18311181.pdf - Published Version

Download (29kB)
[img] Text (BAB I – Pendahuluan)
b118311181.pdf - Published Version

Download (44kB)
[img] Text (BAB II – Landasan Teori)
b218311181.pdf - Published Version

Download (299kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
daftar_pustaka18311181.pdf - Bibliography

Download (100kB)

Abstract

Saat ini Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan sebuah aset yang sangat berharga dan sangat strategis sehingga dapat menentukan sehat atau tidaknya sebuah perusahaan jika dilihat dari asetnya. Pengembangan sumber daya manusia tentunya harus terencana dan berkelanjutan hal tersebut merupakan kebutuhan perusahaan dimasa depan. Sistem pendukung keputusan untuk rekomendasi kenaikan pangkat pegawai menggunakan metode profile matching dirancang untuk mempermudah proses membandingkan antara kompetensi individu kedalam kompetensi jabatan sehingga dapat diketahui perbedaan kompetensinya, proses membandingkan antara kompetensi individu tersebut tentunya memiliki beberapa tahap yang harus di lewati, yaitu dengan pemilihan kandidat, menentukan aspek-aspek yang digunakan untuk penilaian, pemetaan GAP, perhitungan Core Factor dan Secondary Factor, perhitungan nilai total, dan penentuan ranking, selanjutnya dilakukan pengujian semua aspek tersebut yang dilakukan oleh 2 orang penguji yang ahli pada bidang tersebut, dengan standar penilaian yang digunakan, didapatkan skor aktual pada aspek functionality yaitu 100% Sistem Pendukung Keputusan Untuk Rekomendasi Kenaikan Pangkat Pegawai Berdasarkan Kinerja Menggunakan Algoritma Profile Matching pada PT Astra Motor Natar dapat memberikan kemudahan bagi HRD dan Admin untuk menentukan rekomendasi kenaikan pangkat pada bagian mekanik di PT Asta Motor Natar.

Item Type: Thesis (Strata 1)
Subjects: SISTEM INFORMASI (S1) > Pengambilan keputusan
SISTEM INFORMASI (S1) > Pengambilan keputusan

SISTEM INFORMASI (S1) > Pengambilan keputusan > Program Berbasis Web
SISTEM INFORMASI (S1) > Pengambilan keputusan > Program Berbasis Web
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 28 Dec 2022 07:48
Last Modified: 28 Dec 2022 07:48
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/4332

Actions (login required)

View Item View Item