ANALISIS MOTIVASI ATLET JUNIOR DALAM MENGIKUTI LATIHAN PEMBINAAN CLUB JUDO BANDAR LAMPUNG

LUKMAN, SEPTI (2022) ANALISIS MOTIVASI ATLET JUNIOR DALAM MENGIKUTI LATIHAN PEMBINAAN CLUB JUDO BANDAR LAMPUNG. Strata 1 thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Full Skripsi)
skripsi17114022.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text (BAB I-Pendahuluan)
b117114022.pdf - Published Version

Download (424kB)
[img] Text (BAB II-Landasan Teori)
b217114022.pdf - Published Version

Download (568kB)
[img] Text (Abstrak)
abstrak17114022.pdf - Published Version

Download (14kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
daftar_pustaka17114022.pdf - Bibliography

Download (423kB)

Abstract

Penelitian ini mengkaji tentang analisis motivasi atlet junior dalam mengikuti latihan pembinaan club judo Bandar Lampung berdasarkan faktor instrinsik dan ekstrinsik. Tujuan penelitian ini untuk imengetahui seberapa besar tingkat motivasi tlet junior dalam mengikuti latihan pembinaan club judo Bandar Lampung. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan metode penelitian yang digunakan yaitu survey. Instrumen pengambilan data pada penelitian ini menggunakan angket dengan skala likert. Populasi dalam penelitian ini adalah atlet junior judo Bandar Lampung sebanyak 20 atlet dan teknik sampel menggunakan total sampling sehingga sampel yang digunakan sebanyak 20 orang atlet judo junior. Teknik analisis data pada penelitian ini adalah analisis deskriptif statistik yang dipaparkan dalam bentuk persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi faktor instrinsik diperoleh sebanyak 11 atlet (55%) mempunyai kategori sedang, pada hasil indikator kontrol diri 12 atlet (60%), kemampuan, dan kesadaran diri tergolong kategori sedang 9 atlet (45%), pada indikator disiplin dan tujuan termasuk dalam kategori tinggi 7 atlet (35%). Hasil faktor ekstrinsik termasuk dalam kategori sedang 9 atlet (45%). Pada hasil indikator hadiah, alat latihan, perhatian termasuk kategori tinggi 7 atlet (35%), tempat latihan termasuk kategori rendah 8 atlet (40%) , dan indikator respon 7 atlet (35%) tergolong kategori sedang. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa analisis motivasi atlet junior dalam mengikuti latihan pembinaan club judo Bandar Lampung sebanyak mempunyai kategori sedang 9 atlet (45%).

Item Type: Thesis (Strata 1)
Uncontrolled Keywords: Atlet Junior, Motivasi, Judo
Subjects: PENDIDIKAN OLAHRAGA
Divisions: Fakultas Sastra dan Ilmu Pendidikan > S1 Pendidikan Olahraga
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 23 Jul 2022 02:28
Last Modified: 23 Jul 2022 02:28
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/3850

Actions (login required)

View Item View Item