APLIKASI RESERVASI ONLINE PADA BENGKEL ANDI MOTOR DENGAN FRAMEWORK LARAVEL BERBASIS WEBSITE

RAMADHAN, A. HAFIDZ (2023) APLIKASI RESERVASI ONLINE PADA BENGKEL ANDI MOTOR DENGAN FRAMEWORK LARAVEL BERBASIS WEBSITE. Strata 1 thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Full Skripsi)
skripsi19312189.pdf - Published Version

Download (9MB)
[img] Text (Abstrak)
abstrak19312189.pdf - Published Version

Download (7kB)
[img] Text (Bab I Pendahuluan)
b119312189.pdf - Published Version

Download (205kB)
[img] Text (Bab II Landasan Teori)
b219312189.pdf - Published Version

Download (639kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
daftar_pustaka19312189.pdf - Bibliography

Download (229kB)

Abstract

Pada industri otomotif, Teknologi informasi dapat dimanfaatkan untuk memperkenalkan sistem manajemen servis motor yang lebih terorganisir. Bengkel Andi Motor merupakan bengkel motor yang mengalami kurangnya dalam pengelolaan sistem manajemen reservasi servce, sistem reservasi service yang hanya menggunakan pencatatan tertulis pada sebuah buku yang mengakibatkan sering terjadinya kesalahan dalam mengelola jadwal reservasi. Penelitian ini bertujuan untuk membuat aplikasi reservasi online berbasis website untuk memudahkan pelanggan maupun pihak bengkel dalam proses reservasi servis motor. Pengembangan aplikasi ini menggunakan metode extreme programing dan menggunakan bahasa pemrograman php, mysql serta di implementasikan dengan menggunakan framework laravel. Adapun fitur yang disediakan dalam aplikasi ini yaitu, dapat melakukan reservasi motor tanpa harus datang terlebih dahulu ke bengkel, dapat mengecek secara realtime proses berjalanya reservasi, serta admin dapat mengelola data reservasi pada halaman admin. Pengujian sistem ini menggunakan pengujian blackbox dengan hasil semua fungsi berhasil diuji tanpa ada kendala. Proses implementasi aplikasi reservasi online pada Bengkel Andi Motor berhasil menggantikan sistem reservasi manual, memungkinkan pelanggan untuk dengan mudah dan cepat melakukan reservasi, dan meningkatkan akurasi dalam penjadwalan layanan.

Item Type: Thesis (Strata 1)
Uncontrolled Keywords: Reservasi Servis, Website, Online, Extreme Programing, Black Box
Subjects: INFORMATIKA > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Informatika
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 19 Dec 2023 02:31
Last Modified: 19 Dec 2023 02:31
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/5441

Actions (login required)

View Item View Item