APLIKASI BOOKING SERVICE BERBASIS E-TICKETING SYSTEM (STUDI KASUS : DEALER YAMAHA BAHANA PAGAR ALAM DI BANDAR LAMPUNG)

Tampubolon, Gunawan Herianto (2018) APLIKASI BOOKING SERVICE BERBASIS E-TICKETING SYSTEM (STUDI KASUS : DEALER YAMAHA BAHANA PAGAR ALAM DI BANDAR LAMPUNG). Other thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (152kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (151kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (131kB)

Abstract

Dealer Yamaha Bahana di Pagar Alam adalah perusahaan yang bergerak di bidang jasa servis dan perawatan kendaraan roda dua. Pada proses booking service pelanggan harus datang langsung untuk melakukan service, selanjutnya pelanggan memberikan kunci motor dan informasi service yang akan dilakukan oleh pelanggan, pelanggan harus menunggu 5-10 menit untuk melakukan pengantrian service. Solusi dari permasalahan diatas maka akan dibangun suatu aplikasi booking service berbasis e-ticketing system secara online. Metode pengembangan sistem menggunakan metode Extreme Programming dan perancangan sistem menggunakan perancangan sistem UML, serta implementasi sistem menggunakan bahasa pemograman berbasis objek yaitu PHP, dengan aplikasi sublime text dan MySQL sebagai database. Hasil dari penelitian ini adalah aplikasi booking service berbasis e-ticketing system secara online.Dengan adanya sistem ini dapat mempermudah pelanggan menentukan sendiri waktu service. Pengujian system menggunakan ISO berdasarkan kuesioner functionality admin dan dosen, dengan hasil 94% dengan keterangan “Baik”. Begitupun hasil pengujian kualitas perangkat lunak yang dibangun dalam karakteristik usability memiliki hasil persentase keberhasilan sebesar 81,67%.. Dapat disimpulkan bahwa nilai persentase yang diperoleh menunjukkan kualitas perangkat lunak karakteristik usability mempunyai skala “Baik”.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Booking Service Kendaraan, Extreme Programing, UML
Subjects: TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 23 Feb 2019 02:39
Last Modified: 10 Jun 2020 06:16
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/918

Actions (login required)

View Item View Item