PENGARUH NARSISME CEO DAN KERAGAMAN GENDER TERHADAP AGRESIVITAS PAJAK (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PADA TAHUN 2019-2023)

KARNESYA, URMILA (2024) PENGARUH NARSISME CEO DAN KERAGAMAN GENDER TERHADAP AGRESIVITAS PAJAK (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PADA TAHUN 2019-2023). Strata 1 thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Full Teks)
skripsi20412019.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (Abstrak)
abstrak20412019.pdf - Published Version

Download (186kB)
[img] Text (BAB I Pendahuluan)
b120412019.pdf - Published Version

Download (141kB)
[img] Text (BAB II Landasan Teori)
b220412019.pdf - Published Version

Download (383kB)
[img] Text
daftar_pustaka20412019.pdf - Bibliography

Download (196kB)

Abstract

Tujuan dari dilakukannya penelitian ini adalah untuk menguji bagaimana pengaruh narsisme CEO dan keragaman gender terhadap agresivitas pajak. Variable independen dalam penlitian ini adalah narsisme CEO dan keragaman gender. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah agresivitas pajak. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama 5 tahun dari periode tahun 2019-2023. Metode penentuan sampel pada penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling dan terdapat 47 data dari 20 sampel perusahaan perbankaan. Penelitian ini menggunakan metode regresi data panel dengan bantuan aplikasi Eviews 12. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa narsisme CEO tidak berpengaruh terhadap agresivitas pajak, serta keragaman gender juga tidak berpengaruh terhadap agresivitas pajak. Maka dapat disimpulkan hasil penelitian ini adalah narsisme CEO dan keragaman gender secara simultan tidak berpengaruh terhadap agresivitas pajak.

Item Type: Thesis (Strata 1)
Uncontrolled Keywords: Narsisme CEO, Keragaman Gender, Agresivitas Pajak
Subjects: AKUNTANSI > Perpajakan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 05 Dec 2024 02:22
Last Modified: 05 Dec 2024 02:22
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/6289

Actions (login required)

View Item View Item