Pengaruh struktur modal economic value added, leverage dan profitabilitas terhadap return saham pada perusahaan sektor tekstil yang terdaftar di Bursa Efek 2017-2022

APRIANI, RISKA (2024) Pengaruh struktur modal economic value added, leverage dan profitabilitas terhadap return saham pada perusahaan sektor tekstil yang terdaftar di Bursa Efek 2017-2022. Strata 1 thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Full Teks)
skripsi18411261.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (Abstrak)
abstrak19411316.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (BAB I Pendahuluan)
b118411261.pdf - Published Version

Download (184kB)
[img] Text (BAB II Landasan Teori)
b218411261.pdf - Published Version

Download (236kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
daftar_pustaka18411261.pdf - Bibliography

Download (138kB)

Abstract

ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh Struktur Modal, Economi Value Added, Leverage, Profitabilitas dan Return Saham pada Perusahaan Sektor Tekstil yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2017-2022. Jenis penelitian ini digolongkan pada penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan Sektor Teksil yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2017-2022. Sedangkan pemilihan sampel diambil dengan menggunakan metode purposive sampling sehingga diperoleh sebanyak 9 perusahaan yang dijadikan sampel penelitian ini. Data yang diperoleh merupakan data sekunder dengan menggunakan metode dokumentasi melalui website resmi Bursa Efek Indonesia. Metode analisis data menggunakan uji analisis regresi data panel dan model yang paling tepat digunakan pada penelitian ini yaitu Common Effect Model (CEM) dengan menggunakan alat bantu program Eviews 12. Sampel data diuji dengan menggunakan uji hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji F, uji T, dan uji Koefisien Determinasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Struktur Modal Economi Value Added, Leverage, Profitabilitas dan Return Saham berpengaruh positif signifikan terhadap Return Saham.

Item Type: Thesis (Strata 1)
Uncontrolled Keywords: Struktur Modal, Economic Value Added, Leverage, Profitabilitas dan Return Saham.
Subjects: MANAJEMEN > Konflik Dan Manajemen Konflik
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: siswa pkl 2
Date Deposited: 31 Aug 2024 02:20
Last Modified: 31 Aug 2024 02:20
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/6206

Actions (login required)

View Item View Item