PENGARUH LATIHAN KEKUATAN LENGAN TERHADAP KETERAMPILAN SERVIS ATAS BOLA VOLI PADA EKSTRAKURIKULER DI SMK SWADHIPA 2 NATAR

Dwi Sutra, Gustira (2023) PENGARUH LATIHAN KEKUATAN LENGAN TERHADAP KETERAMPILAN SERVIS ATAS BOLA VOLI PADA EKSTRAKURIKULER DI SMK SWADHIPA 2 NATAR. Strata 1 thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Full Text)
skripsi19114034.pdf - Published Version

Download (5MB)
[img] Text (Abstrak)
abstrak19114034.pdf - Published Version

Download (88kB)
[img] Text (Bab I Pendahuluan)
b119114034.pdf - Published Version

Download (311kB)
[img] Text (Bab II Landasan Teori)
b219114034.pdf - Published Version

Download (506kB)
[img] Text (Bibliografi)
daftar_pustaka19114034.pdf - Published Version

Download (171kB)

Abstract

Tujuan Penelitian Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh latihan kekuatan lengan terhadap keterampilan servis atas siswa ekstrakulikuler SMK Swadhipa Natar. Metode penelitian yang digunakan adalah pre-eksperimental dengan menggunakan desain penelitian one group Pretest-posttest dengan teknik penentuan sampel berdasarkan pertimbangan tujuan yang telah ditetapkan oleh peneliti. Kemampuan servis atas pada peserta esktrakurikuler bola voli di SMK Swadhipa 2 Natar masih rendah dan masih kurangnya variasi latihan untuk meningkatkan servis atas bola voli. Untuk mengatasi hal tersebut, salah satunya dapat diberikan dengan treatment latihan kekuatan lengan yaitu latihan push up. Populasi dalam penelitian ini yaitu anggota ekstrakurikuler Bola Voli putra dan putri SMK Swadhipa 2 Natar yang berjumlah 25 orang. Dari hasil uji t bisa dicermati bahwa t hitung lebih besar dari t tabel (13.142 > 1.711)dan nilai signifikan p sebesar (0.000 < 0.05), hasil ini menerangkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara pretest dan posttest latihan kekuatan lengan terhadap keterampilan servis atas bola voli pada ekstrakulikuler di SMK Swadhipa 2 Natar. Data pretest rata-rata 72.96 sedangkan posttest 80.68 dengan peningkatan 7,72.

Item Type: Thesis (Strata 1)
Uncontrolled Keywords: Bola Voli, Kekuatan Lengan, Servis Atas.
Subjects: PENDIDIKAN OLAHRAGA
PENDIDIKAN OLAHRAGA > Bola Volly
Divisions: Fakultas Sastra dan Ilmu Pendidikan > S1 Pendidikan Olahraga
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 15 Dec 2023 03:26
Last Modified: 15 Dec 2023 03:26
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/5329

Actions (login required)

View Item View Item