RENALPEN P, DAME (2022) PENGARUH CITRA MEREK, KEPERCAYAAN MEREK DAN KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK ORAQLE BANDAR LAMPUNG (STUDI KASUS KONSUMEN ORAQLE DI BANDAR LAMPUNG). Strata 1 thesis, universitas teknokrat indonesia.
![]() |
Text (FULL SKRIPSI)
skripsi18411190.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (3MB) | Request a copy |
![]() |
Text (BAB I - PENDAHULUAN)
b118411190.pdf - Published Version Download (560kB) |
![]() |
Text (BAB II - LANDASAN TEORI)
b218411190.pdf - Published Version Download (437kB) |
![]() |
Text (ABSTRAK)
abstrak18411190.pdf - Published Version Download (185kB) |
![]() |
Text (DAFTAR PUSTAKA)
daftar_pustaka18411190.pdf - Bibliography Download (303kB) |
Abstract
Di Indonesia, industri fashion termasuk dalam satu dari 16 kelompok Industri ekonomi kreatif (Kemenperin). Salah satu merek fahsion yang sudah berkembang di indonesia adalah Oraqle, Oraqle telah memiliki cabang di Indonesia dan ada 4 cabang yang memiliki 2 outlet di Bandar Lampung. Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui Pengaruh Citra Merek, Kepercayaan Merek dan Kualitas Layanan Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Oraqle di Bandar Lampung. Jenis penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif dengan tujuan untuk mendeskripsikan objek penelitian ataupun hasil penelitian. Hasil studi ini menunjukkan bahwa Citra Merek dan Kualitas Layanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Terhadap Keputusan Pembelian, Kepercayaan Merek tidak berpengaruh dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian dan Citra Merek, Kepercayaan Merek dan Kualitas Layanan secara simultan secara bersama sama berpengruh terhadap variabel dependen dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Kata Kunci : Fashion, Citra Merek, Kepercayaan Merek, Kualitas Layanan dan Keputusan Pembelian.
Item Type: | Thesis (Strata 1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Fashion, Citra Merek, Kepercayaan Merek, Kualitas Layanan dan Keputusan Pembelian. |
Subjects: | MANAJEMEN > Konflik Dan Manajemen Konflik |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen |
Depositing User: | Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A |
Date Deposited: | 19 Dec 2022 08:24 |
Last Modified: | 19 Dec 2022 08:24 |
URI: | http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/4291 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |