Syidik, Arief Aryudi (2022) Rancang Bangun Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Aset Berbasis Android (Studi Kasus: Unit Logistik & General Support PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk Wilayah Telekomunikasi Lampung). Strata 1 thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.
Text (Full Skripsi)
skripsi18312183.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (6MB) | Request a copy |
|
Text (Abstrak)
abstrak18312183.pdf - Published Version Download (385kB) |
|
Text (BAB I Pendahuluan)
b118312183.pdf - Published Version Download (720kB) |
|
Text (BAB II Landasan Teori)
b218312183.pdf - Published Version Download (388kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
daftar_pustaka18312183.pdf - Bibliography Download (172kB) |
Abstract
Aset adalah barang atau sesuatu barang yang mempunyai nilai ekonomis yang dimiliki oleh badan usaha, instansi atau individu (perorangan). Aset merupakan sumber daya yang penting bagi suatu perusahaan untuk mendukung operasional dan mencapai tujuan bisnisnya. Salah satu wilayah telekomunikasi PT Telkom adalah PT Telekomunikasi Indonesia Witel Lampung, yang dimana masih terdapat kendala dalam pengelolaan aset. Aset yang dikelola belum terdata dengan baik dan belum adanya sistem atau aplikasi untuk memonitoring aset tersebut sehingga tidak dapat diketahui secara pasti berapa banyak aset yang dimiliki. Salah satu solusi dari permasalahan manajemen aset adalah dengan pemanfaatan teknologi informasi berupa aplikasi berbasis mobile Android. Maka dari itu tujuan dari penelitian ini adalah menjawab dari permasalah yang ada, yaitu untuk membangun sebuah aplikasi pada platform Android yang berfungsi untuk memberikan informasi dan mengelola data aset perusahaan yang ada pada PT Telkom Indonesia Witel Lampung. Aplikasi ini akan dibangun menggunakan Bahasa pemrograman Java dan Firebase sebagai database. Dalam pengembangan sistem peneliti menggunakan metode Extreme Programming dan sebagai pengujiannya menggunakan ISO 25010. Output dari aplikasi ini berupa informasi valid terkait data inventaris aset lahan dan gedung yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan.
Item Type: | Thesis (Strata 1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Android, Aset, Extreme Programming, Sistem Informasi |
Subjects: | SISTEM INFORMASI (S1) > APLIKASI ANDROID SISTEM INFORMASI (S1) > APLIKASI ANDROID |
Divisions: | Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Informatika |
Depositing User: | Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A |
Date Deposited: | 25 Nov 2022 09:15 |
Last Modified: | 25 Nov 2022 09:15 |
URI: | http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/4072 |
Actions (login required)
View Item |