PENGEMBANGAN APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN PERPAJAKAN BERBASIS WEB

SAFANA REZA, APRILIA (2022) PENGEMBANGAN APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN PERPAJAKAN BERBASIS WEB. Strata 1 thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Full Skripsi)
skripsi14311377.pdf
Restricted to Registered users only

Download (10MB) | Request a copy
[img] Text (Abstrak)
abstrak14311377.pdf - Published Version

Download (7kB)
[img] Text (BAB I – Pendahuluan)
b114311377.pdf - Published Version

Download (20kB)
[img] Text (BAB II – Landasan Teori)
b214311377.pdf - Published Version

Download (206kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
daftar_pustaka14311377.pdf - Bibliography

Download (10kB)

Abstract

Upaya meningkatkan sistem diera perkembangan teknologi dan pandemi COVID-19 yang menyerang dunia mengakibatkan perubahan dalam bidang pendidikan, proses penyampaian materi belajar jarak jauh menjadi solusi yang paling tepat untuk memudahkan peserta didik memahami materi belajar lebih efektif dan efisien. Variasi dalam pembelajaran yang sangat penting diterapkan pada lembaga pendidikan agar peserta didik tidak merasa jenuh dalam proses belajar. Dalam pengembangan sistem informasi media belajar ini, peneliti menggunakan model pengembangan mutimedia yang terdiri atas (6) enam langkah yaitu concept, design, material collection, assembly, testing, distribution. Sistem dikembangkan menggunakan bahasa pemograman PHP dan javascript dan pengelolaan database menggunakan mySQL. Dari hasil pengembangan sistem media belajar membantu memudahkan proses belajar yang dapat dilakukan secara jarak jauh melalui video-video yang berisikan materi-materi perpajakan sehingga dengan bentuk materi berupa video, peserta didik dapat belajar lebih baik, menarik dan efektif. Variasi dalam proses belajar melalui sistem media belajar berbasis online dengan media video dapat diulang-ulang secara terus menerus serta sistem mampu memberikan hasil evaluasi diri berbentuk test materi/post test untuk mengetahui nilai score setiap peserta didik yang melakukan proses belajar.

Item Type: Thesis (Strata 1)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Media Belajar, Metode Pengembangan Multimedia, Website.
Subjects: SISTEM INFORMASI (S1) > PEMBUATAN WEBSITE
SISTEM INFORMASI (S1) > PEMBUATAN WEBSITE

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (D3)
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 17 Nov 2022 02:30
Last Modified: 17 Nov 2022 02:30
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/3999

Actions (login required)

View Item View Item