SISTEM INFORMASI PENILAIAN KINERJA GURU SMK BERBASIS WEB (Studi Kasus: SMK N 1 BUMI RATU NUBAN)

ELLYA DARMAWAN, AGUNG (2021) SISTEM INFORMASI PENILAIAN KINERJA GURU SMK BERBASIS WEB (Studi Kasus: SMK N 1 BUMI RATU NUBAN). Strata 1 thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Full Skripsi)
skripsi17311358.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (Bab I-Pendahuluan)
b117311358.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (Bab II-Landasan Teori)
b217311358.pdf - Published Version

Download (4MB)
[img] Text (Abstrak)
abstrak17311358.pdf - Published Version

Download (529kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
daftar_pustaka17311358.pdf - Bibliography

Download (627kB)

Abstract

strak Proses penilaian kinerja guru pada instansi pendidikan yaitu sekolah seperti SMK N 1 Bumi Ratu Nuban yang berlokasi Jl. Pandawa Wates, Lampung Tengah dan terdapat 36 guru sebagai tenaga pendidik. permasalahan maupun kekurangan pada penerapan penilaian kinerja guru yang saat ini dilakukan. Secara keseluruhan proses penilaian masih menggunakan pengisian data penilaian melalui formulir yang telah dicetak dan diisi secara manual, sehingga hal tersebut masih belum sesuai dengan mekanisme penilaian kinerja guru yang berdampak terhadap penjaminan mutu guru. Penerapan penilaian kinerja guru dapat dilakukan dengan suatu metode yaitu Key Peformance Indicator (KPI). Sehingga proses penilaian tersebut dapat dilakukan secara langsung dengan integrasi antara bagian dan menghasilkan rekap data penilaian dengan skor hasil yang diperoleh secara otomatis. Berdasrakan proses pengujian usability menghasilkan perolehan persentase dari kusioner pengujian yaitu 82,33% dapat disimpulkan menurut responden yaitu “Sangat Setuju” bahwa pengembangan tersebut telah sesuai. Hasil uji terhadap functionality menghasilkan persentase yang sebesar 98,46% dan dapat disimpulkan bahwa responden menilai sistem yang dibangun telah “Sukses” atau telah sesuai fungsinya.

Item Type: Thesis (Strata 1)
Uncontrolled Keywords: Sistem, Informasi, Penilaian, Kinerja, Guru, Web
Subjects: SISTEM INFORMASI (D3)
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 17 Mar 2022 02:15
Last Modified: 17 Mar 2022 02:15
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/3807

Actions (login required)

View Item View Item