APLIKASI LAPORAN PRODUKS KELAPA BERBASIS WEB (STUDI KASUS : PT SARI SEGAR HUSADA)

Martadi, I Made Jaya (2018) APLIKASI LAPORAN PRODUKS KELAPA BERBASIS WEB (STUDI KASUS : PT SARI SEGAR HUSADA). Other thesis, Universitas Teknokrat Indonesi.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (33kB)
[img] Text
Bab 1.pdf

Download (161kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (87kB)

Abstract

PT Segar Sari Husada merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang produksi dan penjualan Natadecoco. Pengolahan data laporan produksi masih dilakukan secara manual yaitu dilakukan pengawan dan pengecekan yang ditulis didalam lembar laporan harian. Tujuan penelitian adalah menerapkan sebuah aplikasi laporan produksi kelapa berbasis web. Metode pengembangan sistem menggunakan metode prototype dan perancangan sistem menggunakan metode UML. Menggunakan metode penelitian berupa pengamatan, tinjauan pustaka, dokumentasi dan menganalisis hasil wawancara dari PT Sari Segar Husada. Hasil yang ingin dicapai adalah sebuah sistem produksi kelapa angsuran berbasis web yang dapat mendukung proses produksi kelapa. Hal tersebut dapat membantu PT Sari Segar Husada untuk mempercepat dan mempermudah dalam menginformasikan produksi. Berdasarkan pembahasan dari penulisan laporan skripsi tentang aplikasi laporan produksi kelapa dapat mengelola data secara terkomputerisasi mempercepat pembuatan laporan, pengarsipan data menggunakan aplikasi MySQL yang secara otomatis menyimpan data.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi Laporan Produksi Kelapa, Prototype, MySQL
Subjects: SISTEM INFORMASI (S1) > Pengambilan keputusan > Program Berbasis Web
SISTEM INFORMASI (S1) > Pengambilan keputusan > Program Berbasis Web

SISTEM INFORMASI (D3) > ANALISIS APLIKASI E-MARKETING
SISTEM INFORMASI (D3) > REPOSITORI DATA BERBASIS WEB
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 27 Oct 2018 08:08
Last Modified: 13 May 2020 02:54
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/335

Actions (login required)

View Item View Item