PENGARUH PROFITABILITAS DAN FREE CASH FLOW TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN DENGAN OWNERSHIP INSTITUTIONAL SEBAGAI VARIABEL KONTROL PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Agus Aryfin, Ade (2021) PENGARUH PROFITABILITAS DAN FREE CASH FLOW TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN DENGAN OWNERSHIP INSTITUTIONAL SEBAGAI VARIABEL KONTROL PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA. Strata 1 thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Full Skripsi)
skripsi17412002.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text (Pendahuluan)
b117412002.pdf - Published Version

Download (326kB)
[img] Text (Abstrak)
abstrak17412002.pdf - Published Version

Download (988kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
daftar_pustaka17412002.pdf - Bibliography

Download (206kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas dan free cash flow terhadap kebijakan dividen dengan ownership institutional sebagai variabel kontrol pada perusahaan food and beverages yang terdaftar di bursa efek indonesia periode 2015-209. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh perusahaan food and beverages yang yang terdaftar di bursa efek Indonesia tahun 2015-2019. Teknik pengambilan Sampel pada penelitian ini menggunakan purposive sampling yakni pengambilan sampel berdasarkan kriteria tertentu. Metode analisis data pada penelitian ini meliputi statistik deskriptif, uji normalitas, uji multikolinearitas, uji autokorelasi, uji heteroskedasitas, analisis regresi linear berganda, uji simultan dan uji parsial. Hasil analisis regresi linear berganda yang dilihat dari Uji T menunjukkan variabel profitabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen, variabel free cash flow berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan dividen. Sedangkan hasil analisis menggunakan Uji F simultan menunjukkan bahwa profitabilitas dan free cash flow berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan dividen, kemudian untuk hasil uji simultan menggunakan variabel kontrol diperoleh bahwa profitabiltas dan free cash flow berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan dividen dengan dikontrol oleh variabel ownership institutional.

Item Type: Thesis (Strata 1)
Uncontrolled Keywords: Profitabilitas (ROE) , Free Cash Flow, Kebijakan Dividen (DPR), Ownership Institutional.
Subjects: MANAJEMEN
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (D3)
SISTEM INFORMASI (D3)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 10 Jan 2022 02:30
Last Modified: 10 Jan 2022 02:30
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/3309

Actions (login required)

View Item View Item