SISTEM INFORMASI ORDER EVENT PERNIKAHAN BERBASIS WEB (STUDI KASUS : NIZA PHOTOGRAPHY)

Andika, Nofri (2021) SISTEM INFORMASI ORDER EVENT PERNIKAHAN BERBASIS WEB (STUDI KASUS : NIZA PHOTOGRAPHY). Strata 1 thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Full Skripsi)
skripsi18231028.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text (Pendahuluan)
b118231028.pdf - Published Version

Download (189kB)
[img] Text (Abstrak)
abstrak18231028.pdf - Published Version

Download (7kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
daftar_pustaka18231028.pdf - Bibliography

Download (6kB)

Abstract

Jasa event organizer pernikahan merupakan salah satu kegiatan dalam suatu pernikan sebagai alat untuk mengkomunikasikan pemasaran dan kerap digunakan dalam aktifitas ekonomi dalam upaya mengenalkan produk kepada konsumen. Proses pemesanan pada Niza Photography masih dicatat kedalam nota sehingga tidak adanya laporan pemesanan pelanggan dikarenakan masih menggunakan nota, terjadi penumpukan dan kerusakan nota, membutuhkan biaya yang lebih untuk membuat nota, dan masyarakat harus datang langsung untuk melakukan transaksi pemesanan jasa event yang diinginkan dan harus rela mengantri untuk melakukan pemesanan, dengan demikian membuang waktu pelanggan dalam melakukan booking. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode pengembangan prototype, penelitian ini akan dirancang menggunakan perancangan sistem UML. Penelitian ini menggunakan pengujian sistem menggunakan ISO 25010 dengan aspek functionality, Efficiency dan reliability. Hasil yang dicapai adalah sebuah sistem proses order pada Niza Photography, maka akan dibangun sistem informasi order jasa event berbasis web. Sistem yang dibangun ini akan menghadirkan layanan informasi seputar paket yang ditawarkkan dan pelanggan dapat melakukan rating terhadapat pelayanan yang diberikan. Dengan adanya sistem ini bertujuan memfasilitasi prosenya penjadwalan untuk memaksimalkan jalinan hubungan konsumen melalui pelayanan order jasa event pernikahan. Hasil pengujian ISO 25010 yang telah dilakukan dengan melibatkan 7 Responden bahwa kesimpulan kualitas kelayakan perangkat lunak yang dihasilkan memiliki persentase keberhasilan dengan total rata-rata 94.85%. Kata Kunci : Sistem Informasi Order, Prototype, UML, ISO 25010

Item Type: Thesis (Strata 1)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Order, Prototype, UML, ISO 25010
Subjects: SISTEM INFORMASI (D3) > PERANCANGAN SISTEM INFORMASI
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 10 Dec 2021 02:57
Last Modified: 10 Dec 2021 02:57
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/3159

Actions (login required)

View Item View Item