E-BOOKING SEWA TENANT INDOMARET BERBASIS MOBILE (STUDI KASUS WILAYAH BANDAR LAMPUNG)

Septiyani, Serli (2021) E-BOOKING SEWA TENANT INDOMARET BERBASIS MOBILE (STUDI KASUS WILAYAH BANDAR LAMPUNG). Strata 1 thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Full Skripsi)
skripsi16311292.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (Pendahuluan)
b116311292.pdf - Published Version

Download (24kB)
[img] Text (Abstrak)
abstrak16311292.pdf - Published Version

Download (7kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
daftar_pustaka16311292.pdf - Bibliography

Download (225kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada perusahaan Indomaret yang bergerak di bidang waralaba dengan menyediakan berbagai jenis kebutuhan sehari-hari bagi masyarakat. Perkembangan proses bisnis memungkinkan para pengusaha UMKM dapat bergabung menjadi mitra perusahaan. Seperti permasalahan yang dialami oleh peserta UMKM yang sulit mendapatkan informasi mengenai proses sewa tenant yang mengharuskan pedagang mencari sendiri informasi dengan bertanya pada karyawan indomaret serta perjanjian yang dilakukan masih secara manual yaitu dengan melakukan pengisian terhadap formulir. Tujuan penelitian yang dilakukan yaitu menghasilkan sistem yang dapat mempermudah proses pencarian dan sewa tenant Indomaret di Bandar Lampung. Proses sewa tersebut dikembangkan dengan inovasi pemanfaatan media mobile dengan metode pengembang sistem yaitu Extreme programming dengan empat tahapan yaitu perencanaan, pemodelan, pengkodean dan pengujian serta dirancang menggunakan diagram use case. Hasil dari penelitian yang dikembangkan seperti melihat informasi tempat, ketersediaan, proses booking dan pembayaran. Berdasarkan hasil pengujian sistem pada aspek usability diperoleh hasil sebesar 97% sehingga dapat disimpulkan sistem yang dibangun sesuai keinginan pengguna. Hasil pengujian fungsionality sebesar 95,38% sehingga sistem pada aspek fungsi telah diterima oleh pengguna. Kata kunci : E-Booking, Sewa, Tenant, Indomaret dan Mobile

Item Type: Thesis (Strata 1)
Uncontrolled Keywords: E-Booking, Rent, Tenant, Indomaret and Mobile
Subjects: TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 26 Nov 2021 01:53
Last Modified: 26 Nov 2021 01:53
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/3041

Actions (login required)

View Item View Item