LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL) DANA PENSIUN BANK PEMBANGUNAN DAERAH LAMPUNG

Yani, Fitri (2018) LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL) DANA PENSIUN BANK PEMBANGUNAN DAERAH LAMPUNG. Technical Report. Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer.

[img] Text (Pendahuluan)
BAB I.pdf - Published Version

Download (213kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (9kB)
[img] Text (Abstrak)
8. RINGKASAN PELAKSANAAN.pdf - Bibliography

Download (96kB)
[img] Text (Full laporan PKL)
LAPORAN.pdf - Published Version

Download (4MB)

Abstract

Praktik Kerja Lapangan (PKL) merupakan sarana mengaktualisasi diri terhadap beberapa keahlian atau keterampilan baik softkill atau hardkill yang sudah diperoleh selama perkulihan, diterapkan di suatu perusahaan atau instansi selama 2 bulan. Pada laporan Pratik Kerja Lapangan (PKL) ini, disajikan kegiatan pelaksanaan kerja, temuan kendala atau masalah dan usulan solusi atau cara mengatasi terhadap kendala atau masalah yang dihadapi di Dana Pensiun Bank Pembangunan Daerah Lampung selama 2 bulan yaitu pada tanggal 10 April 2017 sampai 3 Juni 2017. Penempatan Praktik Kerja Lapangan di Dana Pensiun Bank Pembangunan Daerah Lampung pada bagian Kepesertaan dan Umum yang mempunyai masalah pada sistem kepesertaan dan pengarsipannya perlu dilakukan update sistem/perbaikan dalam adminstrasinya. Prosedur penanganan gangguan atau cara mengatasi masalah yang ada adalah dengan cara dibuatkan form pengkinian data kepesertaan dan penyimpanan arsip disusun seuai tanggal agar terlihat rapi dan dapat dicari dengan mudah apabila surat masuk/keluar tersebut dibutuhkan dan pencatatan surat harus dilakukan sesuai alur yang benar.

Item Type: Monograph (Technical Report)
Subjects: Laporan PKL
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 15 Apr 2021 06:08
Last Modified: 15 Apr 2021 06:08
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/2886

Actions (login required)

View Item View Item