LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL) DINAS PENDAPATAN (DISPENDA) PROVINSI LAMPUNG

Septiawan, Bayu Ade and As'ad, Haris and Muis, Muhammad Iqbal (2018) LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL) DINAS PENDAPATAN (DISPENDA) PROVINSI LAMPUNG. Technical Report. FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER.

[img] Text (Full Laporan PKL)
COVER_BAB_I_II_III_IV.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (Pendahuluan)
BAB I.pdf - Published Version

Download (177kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Bibliography

Download (248kB)

Abstract

Kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) merupakan bagian dari mata kuliah yang harus ditempuh sebagai salah satu syarat kelulusan bagi mahasiswa dan mahasiswi Universitas Teknokrat Indonesia, Fakultas Teknik Ilmu dan Komputer, jurusan Informatika. Praktik Kerja Lapangan juga menjadi salah satu sistem pembelajaran dunia kerja yang ditujukan kepada mahasiswa agar melatih mental, sikap, penerapan ilmu, dan menjalin koneksi dengan orang-orang yang berada pada lingkungan tempat PKL. Praktik Kerja Lapangan dilaksanakan pada kantor Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Lampung, dan disetiap bidang pada Dinas tersebut sudah menerapkan teknologi.

Item Type: Monograph (Technical Report)
Subjects: Laporan PKL
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Informatika
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 04 Feb 2021 07:35
Last Modified: 04 Feb 2021 07:35
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/2453

Actions (login required)

View Item View Item