APLIKASI MONITORING PELANGGARAN SISWA SMK MUHAMMADIYAH KOTAAGUNG BERBASIS ANDROID

Tubagus, Adika (2019) APLIKASI MONITORING PELANGGARAN SISWA SMK MUHAMMADIYAH KOTAAGUNG BERBASIS ANDROID. Other thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (71kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (93kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (35kB)

Abstract

SMK Muhammadiyah Kotaagung memiliki cukup banyak peraturan yang telah ditetapkan, tetapi beberapa siswa masih saja ada yang melakukan pelanggaran. Adapun pelanggaran yang bisa dilakukan seperti terlambat, membolos, tidak mengikuti upacara, merokok, tawuran dan masih banyak pelanggaran-pelanggaran lain yang siswa lakukan. masalah ini dapat menjerumuskan siswa pada kenakalan remaja seiring maraknya pergaulan bebas. Guru memberikan sanksi dan hukuman pada siswa-siswa yang melanggar tata tertib sekolah. Hukuman ini di lakukan untuk memberi efek jera bagi siswa yang melanggar tata tertib sekolah. Hukuman yang di berikan tergantung pada berat atau ringannya pelanggaran yang siswa lakukan. Monitoring pelanggaran siswa di SMK Muhammadiyah Kotaagung masih menggunakan cara yang manual dimana guru bimbingan konseling menulis pelanggaran dengan menggunakan pulpen di buku kasus siswa. Cara ini masih sederhana mengingat teknologi yang semakin canggih dan perkembangan pendidikan semakin pesat maka disayangkan bila kemajuan teknologi komputer tidak di gunakan sebagaimana mestinya. Monitoring dengan cara yang manual dan sederhana bisa di gantikan dengan cara yang lebih modern dengan memanfaatkan teknologi komputer. Berdasarkan pemaparan di atas, maka di rancang sebuah aplikasi monitoring pelanggaran siswa. penulis tertarik dengan mengangkat judul “Aplikasi Monitoring Pelanggaran Siswa SMK Muhammadiyah Kotaagung Berbasis Android”. Penggunaan sistem informasi berbasis androidbase diharapkan dapat memberikan hasil yang lebih baik bagi SMK Muhammadiyah Kotaagung.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Web, Android Base, SDLC Waterfall, Sekolah
Subjects: SISTEM INFORMASI (S1) > APLIKASI ANDROID
SISTEM INFORMASI (S1) > APLIKASI ANDROID
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Informatika
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 23 Apr 2020 08:26
Last Modified: 29 Apr 2020 03:44
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/2254

Actions (login required)

View Item View Item