PENERAPAN REKAYASA WEB PADA PEMBANGUNAN APLIKASI WEB SISTEM INFORMASI PEMESANAN KUE (STUDI KASUS USAHA RUMAHAN IBU YULI) Application of Web Engineering in Development of Cake Booking Information System Web Applications (case study of Yuli's house business)

Paksi, Muhammad Ridho (2019) PENERAPAN REKAYASA WEB PADA PEMBANGUNAN APLIKASI WEB SISTEM INFORMASI PEMESANAN KUE (STUDI KASUS USAHA RUMAHAN IBU YULI) Application of Web Engineering in Development of Cake Booking Information System Web Applications (case study of Yuli's house business). Other thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Thesis)
9.ABSTRAK.pdf

Download (7kB)
[img] Text (Thesis)
11. BAB1 RIDHO.pdf

Download (12kB)
[img] Text (Thesis)
17. Daftar Pustaka.pdf

Download (97kB)

Abstract

Proses pemesanan yang dijalani pada usaha rumahan Ibu Yuli ialah dengan cara pembeli datang ke lokasi penjualan dirumah Ibu yuli, atau dengan menghubungi melalui telepon atau whatsapp, kemudian ketika melakukan proses pemesanan pembeli tidak mengetahui produk apa saja yang dijual dan harga produk yang dijual, maka penulis mengusulkan sebuah sistem informasi yang menerapkan rekayasa web, yang dapat digunakan sebagai wadah untuk penjualan dan dapat melakukan proses pemesanan dan penjualan serta dapat meningkatkan target pasar, menghemat biaya, waktu, dan mudah unutuk diakses kapan dan dimanapun oleh pelanggan untuk mendapatkan informasi. Proses pengembangan yang dilakukan dengan menerapkan pengembangan sistem web engeenering yang mampu memberikan gambaran sistem secara rinci dengan tahapannya yaitu 1. Communication, 2. Planning, 3. Modelling, 4. Construction, 5. Delivery and Feedback. Pada proses penerapan metode rekayasa web penulis menggunakan tools Notepad++ untuk proses pengkodingan dengan framework CI (Code Igneter), untuk pemodelan sistem menggunakan Unified Modeling Language (UML) dengan tools Astah Community, dan Photoshop CC 2017 untuk pemodelan interface sistem. Proses pengujian sistem menggunakan framework pengujian Black Box dengan memperoleh hasil: Fungsi benar 98%, Fungsi salah, 1,8%.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Rekayasa Web, Web Engineering,Pemesanan Kue Berbasis Web
Subjects: TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
TEKNOLOGI INFORMASI > Aplikasi Berbasis Web
Aplikasi Berbasis Web
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 02 Mar 2020 01:29
Last Modified: 28 Apr 2020 06:53
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/1908

Actions (login required)

View Item View Item