APLIKASI E-KOMUNITAS PENGGUNA DAN JASA PERAWATAN KUCING BERBASIS ANDROID (STUDI KASUS: PECINTA KUCING LAMPUNG) User E-Community Application and Android Based Cat Care Service (A Case Study at Pecinta Kucing Lampung)

Ferdyawati, Melati (2019) APLIKASI E-KOMUNITAS PENGGUNA DAN JASA PERAWATAN KUCING BERBASIS ANDROID (STUDI KASUS: PECINTA KUCING LAMPUNG) User E-Community Application and Android Based Cat Care Service (A Case Study at Pecinta Kucing Lampung). Other thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Thesis)
ABSTRAK.pdf

Download (147kB)
[img] Text (Thesis)
BAB 1 MELATI.pdf

Download (270kB)
[img] Text (Thesis)
DAFTAR PUSTAKA MELATI-converted.pdf

Download (10kB)

Abstract

Pecinta Kucing Lampung merupakan sebuah perkumpulan para pecinta kucing, pemerhati atau pemilik kucing di wilayah Provinsi Lampung. Komunitas ini menjadi wadah pemersatu penyayang kucing di Provinsi Lampung dan memberikan edukasi kepada masyarakat, pengetahuan seputar kesehatan, kesejahteraan kucing, menjaga kelestarian kucing yang dilindungi dan mensukseskan program pemerintah Lampung dalam program Lampung bebas rabies. Dalam proses memberikan informasi pada Pecinta Kucing Lampung telah menggunakan Aplikasi E-Komunitas Pecinta Kucing Lampung berbasis android. Aplikasi ini merupakan aplikasi untuk berbagi sebuah informasi seputar informasi perlombaan, adopsi kucing, perawatan kucing, jual beli kucing, informasi kesehatan serta informasi data dokter hewan di Lampung. Metode pengembangan sistem menggunakan metode Waterfall dan perancangan sistem menggunakan UML. Agar penelitian ini tidak bersifat subjectif maka penulis juga menggunakan metode penelitian berupa pengamatan, tinjauan pustaka, dan dokumentasi. Sistem dibuat dengan menggunakan bahasa pemograman PHP dan database Firebase. Hasil dari penelitian yang penulis lakukan yaitu menghasilkan sistem yang dirancang membantu komunitas pecinta kucing dalam mendapatkan sebuah informasi menjadi lebih mudah menggunakan android.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Android, Pecinta Kucing Lampung, UML, Waterfall
Subjects: SISTEM INFORMASI (S1) > APLIKASI ANDROID
SISTEM INFORMASI (S1) > APLIKASI ANDROID
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 28 Feb 2020 07:02
Last Modified: 28 Apr 2020 06:11
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/1872

Actions (login required)

View Item View Item