SISTEM INFORMASI PENDAPATAN PROJECT REL KERETA API (STUDI KASUS : PT BINTANG BUANA JAYA) Railroad Project Revenue Information System (Case Study : PT Bintang Buana Jaya)

Pangestu, Resha Aji (2019) SISTEM INFORMASI PENDAPATAN PROJECT REL KERETA API (STUDI KASUS : PT BINTANG BUANA JAYA) Railroad Project Revenue Information System (Case Study : PT Bintang Buana Jaya). Other thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text (Thesis)
12. ABSTRAK.pdf

Download (8kB)
[img] Text (Thesis)
BAB 1.pdf

Download (390kB)
[img] Text (Thesis)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (108kB)

Abstract

PT Bintang Buana Jaya merupakan salah satu perusahan contractor civil khusus dalam bidang pekerjaan jalan dan jembatan kereta api secara keseluruhan dan perawatannya, dalam pengelolaan data pendapatan proyek pada PT Bintang Buana Jaya pendapatan dimulai pada pelanggan melakukan jasa perbaikan atau pembuatan rel kereta api, proses pengolahan data pendapatan masih dilakukan secara konvensional yaitu dicatat kedalam buku laporan pendapatan, dan akan direkap kedalam aplikasi spread sheet. Metode pengembangan sistem menggunakan metode waterfall dan perancangan sistem menggunakan UML. Agar penelitian ini tidak bersifat subjectif maka penulis juga menggunakan metode penelitian berupa pengamatan, tinjauan pustaka, dokumentasi penjualan. Hasil yang dicapai adalah sebuah sistem informasi pendapatan proyek kereta api untuk memgembangkan sarana pengolahan data pendapatan menggunakan aplikasi online, diharapkan dapat mengelola data pendapatan sesuai dengan kebutuhan perusahaan dan menghasilkan laporan yang dibutuhkan oleh PT Bintang Buana Jaya.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Pendapatan, Waterfall, UML
Subjects: SISTEM INFORMASI (D3) > SISTEM INFORMASI PENGENDALIAN
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 26 Feb 2020 03:04
Last Modified: 28 Apr 2020 05:00
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/1788

Actions (login required)

View Item View Item