Dwi, Santoso (2019) PENYIRAMAN OTOMATIS PADA TANAMAN HORTIKULTURA BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO. PENYIRAMAN OTOMATIS PADA TANAMAN HORTIKULTURA BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO.
![]() |
Text (Tugas Akhir)
10.INTI SARI.pdf - Published Version Download (84kB) |
Abstract
Dwi Santoso 16233031 Laporan tugas akhir ini bertujuan merancang dan meng-implementasikan sebuah rangkaian yang berfungsi untuk menyiram tanaman secara otomatis dengan menggunakan sensor Soil moisture berbasis Arduino yang untuk membaca kelembapan. Dan membahas mengenai Sensor Soil moisture yang digunakan untuk mendeteksi kelembapan yang akan menjadi output dan input bagi Mikrokontroller Arduino. Untuk menggontrol Mikrokontroller Arduino digunakan bahasa Pemrogaman C dan arduino dengan menggunakan software Arduino. Cara kerja alat ini adalah dengan menancapkan sensor soil moisture maka sensor akan membaca kelembapan yang ssudah diatur >450 maka pompa hidup, jika peyiraman sudah mencapai <450 maka pompa akan mati. Sensor soil moisture mengirim sinyal kelembapan yang sudah diatur dan diolah oleh Microkontroller Arduino lalu dikeluarkan melalui relay sebagai penghubung arus jalur pompa. Dengan adanya alati ini membantu petani untuk menyiram tanaman selain membantu menyiram tanaman petani juga dapat memberikan lebih banyak waktu bagi petani untuk mengolah lahan yang lain dan membersihkan gulma, petani tentunya akan memperoleh hasil panen yang lebih banyak dan lebih berkualitas. Kata kunci :Hortikultura, Arduino, Mikrokontroller, Soil moisture
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | TEKNIK KOMPUTER (S1) > Jaringan Komputer TEKNIK KOMPUTER (D3) > MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER |
Divisions: | Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > D3 Teknik Komputer |
Depositing User: | Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A |
Date Deposited: | 15 Aug 2019 09:48 |
Last Modified: | 15 Aug 2019 09:48 |
URI: | http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/1569 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |