SISTEM INFORMASI ASURANSI KENDARAAN PADA PT JASARAHARJA PUTERA

Putri, Erika (2016) SISTEM INFORMASI ASURANSI KENDARAAN PADA PT JASARAHARJA PUTERA. Diploma 3 thesis, Akademik Manajemen Informatika & Komputer Teknokrat.

[img] Text
6. INTI SARI.pdf

Download (84kB)
[img] Text
12. BAB I.pdf

Download (396kB)
[img] Text
17. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (127kB)

Abstract

PT Jasaraharja Putera adalah perusahaan yang memberikan pelayanan asuransi dan memiliki tugas pokok memberikan perlindungan dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Dalam hal ini asuransi memberikan jaminanan berupa penggantian financial kepada nasabah nya. Peningkatan minat masyarakat dalam asuransi jiwa mendorong [erusahaan untuk dapat memberikan pelayanan yang cepat yang tepat serta tidak terbelit-belit. PT Jasaraharja Putera dalam proses pencatatan polis nasabah, penerbitan polis dan pengajuan klaim asuransi kendaraan sudah terkomputerisasi yaitu menggunakan aplikasi Microsoft office excel. Namun sering terjadi permasalahan dalam hal penginputan data polis nasabah (pendaftaran) apabila ada satu nasabah yang mengasuransikan kendaraannya lebih dari satu kendaraan, pembuatan polis (cetak polis) dan pengajuan klaim serta pembuatan laporan klaim, sehingga data yang dihasilkan kurang efesien yang pada akhir nya memakan waktu yang lama dalam penginputan data polis nasabah, pembuatan polis (cetak polis), dan pengajuan klaim serta pembuatan laporan. Dengan pengembangan sistem yang baru menggunakan bahasa pemograman java Netbeans IDE8.0.1 dan menggunakan database MySQL diharapkan dapat mempermudah dalam hal penginputan calon nasabah, pembuatan polis (cetak polis) serta pengajuan klaim melalui aplikasi yang telah dibuat, serta mempermudah dalam menyediakan laporan perhitungan klaim yang dibutuhkan oleh pimpinan.

Item Type: Thesis (Diploma 3)
Uncontrolled Keywords: Polis, Klaim, Asuransi Kendaraan.
Subjects: SISTEM INFORMASI (S1) > PROGRAM KOMPUTER
SISTEM INFORMASI (S1) > PROGRAM KOMPUTER

SISTEM INFORMASI (S1) > Programmer Komputer
SISTEM INFORMASI (S1) > Programmer Komputer

SISTEM INFORMASI (D3) > Programmer
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > D3 Sistem Informasi Akuntansi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 15 Oct 2018 03:27
Last Modified: 08 May 2020 04:39
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/135

Actions (login required)

View Item View Item