SISTEM INFORMASI PENERIMA BANTUAN PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH) DI DESA PURWODADI

Viona, Pingki (2017) SISTEM INFORMASI PENERIMA BANTUAN PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH) DI DESA PURWODADI. Other thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text
13.ABSTRAK.pdf

Download (12kB)
[img] Text
14.BAB 1.pdf

Download (24kB)
[img] Text
20.DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (14kB)

Abstract

Program Keluarga Harapan (PKH) adalah program pemberian uang tunai kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) berdasarkan persyaratan dan kententuan yang telah di tetapkan dengan melaksanakan kewajibannya. Program semacam ini secara internasional dikenal sebagai program conditional cash transfers (CCT) atau Bantuan Tunai Bersyarat. Tujuan PKH adalah untuk mengurangi dan memutus rantai kemiskinan, meningkatkan kualitas sumber daya manusia, serta mengubah perilaku yang kurang mendukung peningkatan kesejahteraan dari kelompok paling miskin. Penyaluran Program Keluarga Harapan masih Tujuan dari penelitian ini untuk merancang dan membangun Sistem Informasi Penerima Bantuan Program Keluarga Harapan Di desa Purwodadi yang menggunakan database sebagai media penyimpanan data yang dapat memudahkan dalam pencarian data, pembuatan dan penyimpanan. Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah metode pengembangan sistem waterfall dan untuk perancangan dalam penelitian ini menggunakan UML, perancangan interface hingga pengkodingan menggunakan PHP, hingga sampai pada tahap pengujian sistem menggunakan ISO 9126.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Program Keluarga Harapan (PKH), waterfall, UML, ISO 9126
Subjects: SISTEM INFORMASI (D3) > SISTEM INFORMASI PENGAJUAN KLAIM
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 04 Mar 2019 01:49
Last Modified: 24 Jun 2020 03:03
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/1263

Actions (login required)

View Item View Item