SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA KELUARGA BERENCANA PADA BKKBN WILAYAH KEC.PULAU PANGGUNG, TANGGAMUS, LAMPUNG

Setiawan, Refki (2017) SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA KELUARGA BERENCANA PADA BKKBN WILAYAH KEC.PULAU PANGGUNG, TANGGAMUS, LAMPUNG. Diploma 3 thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (7kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (208kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (270kB)

Abstract

Pada instansi BKKBN Kecamatan Pulau Panggung proses pengolahan data peserta masih dilakukan secara manual, mulai dari pendaftaran peserta sampai ke pembuatan laporan peserta dan juga pembuatan kartu peserta yang memakan waktu lama dan biaya yang cukup besar karena data peserta harus di proses dengan tahapan pencatatan yang di lakukan berulang-ulang. apabila ingin melakukan pencetakan laporan dan kartu peserta pegawai harus mendata ulang data yang telah di proses sebelumnya, yang memakan waktu yang lama karena harus mendata ulang data yang telah di proses sebelumnya . Metode waterfall yang digunakan untuk melakukan analisa dan perancangan pada sistem ini. tahap analisa yang dilakukan juga meliputi studi lapangan ke pegawai KB berdasarkan analisis yang dilakukan serta pembahasan hasil penelitian penulis merancang sebuah sistem pengolahan data peserta untuk BKKBN kecamatan Pulau Panggung. perancangan dilakukan dengan menggunakan data flow diagram, yang dibuat menggunakan bahasa c#, dengan menggunakan aplikasi microsoft visual studio 2012 dan memanfaatkan mocup balsamic untuk mendesain sistem. pembuatan sistem ini dapat digunakan sebagai sistem pengolahan data peserta keluarga berencana yang lebih efisien dan membantu pegawai KB untuk mengelolah data peserta dengan mudah dan menghemat biaya dan waktu.

Item Type: Thesis (Diploma 3)
Uncontrolled Keywords: Pengolahan data Peserta Keluarga Berencana, Waterfall, BKKBN Kecamatan Pulau Panggung
Subjects: SISTEM INFORMASI (D3) > SISTEM PENGOLAHAN DATA
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > D3 Sistem Informasi
Depositing User: Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A
Date Deposited: 13 Oct 2018 07:40
Last Modified: 08 May 2020 02:10
URI: http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/116

Actions (login required)

View Item View Item