Purnamasari, Tiya (2017) PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI UNTUK ANALISIS LAPORAN KEUANGAN MENGGUNAKAN METODE VERTIKAL DAN HORIZONTAL. Other thesis, Universitas Teknokrat Indonesia.
![]() |
Text
9. ABSTRAK.pdf Download (85kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Download (170kB) |
![]() |
Text
daftar pustaka.pdf Download (188kB) |
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk memberikan informasi mengenai analisis laporan keuangan pada perusahaan dagang dan mempermudah user mengetahui persentasi dari perusahaan untuk penanaman modal. Adapun metode penelitian yang digunakan Vertikal dan Horizontal yang terdiri dari analisis perbandingan laporan keuangan, analisis trend dan analisis presentase komponen dengan bahasa pemrograman PHP dengan menggunakan pengujian Black-Box Testing, hasil akhir dari penelitian ini berupa sistem informasi laporan keuangan. Dari penelitian ini dirancang suatu aplikasi sistem informasi laporan keuangan yang memiliki fitur seperti profil perusahaan yang dapat membefrikan deskripsi tentang profil perusahaan, persentase grafik untuk memberikan informasi perkembangan laporan keuangan.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Laporan Keuangan, Horizontal dan Vertikal, Web. |
Subjects: | SISTEM INFORMASI (D3) > PERANCANGAN SISTEM INFORMASI |
Divisions: | Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1 Sistem Informasi |
Depositing User: | Asep Haikal Kurniawan S.IP., M.A |
Date Deposited: | 01 Mar 2019 01:54 |
Last Modified: | 17 Jun 2020 04:43 |
URI: | http://repository.teknokrat.ac.id/id/eprint/1130 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |